Cara Belajar Sistem Pendukung Keputusan – Part 2

Haiii selamat pagi… semoga kita selalu berada di jalan yang benar dan dijaga kesehatannya oleh Allah SWT. Oke, artikel kali ini akan membahas mengenai Sistem Pendukung Keputusan atau biasa dikenal dalam bahasa inggrisnya Artificial Intellegence (AI), yang merupakan salah satu mata kuliah yang sedang saya jalani di Magister Komputer Universitas Putra Indonesia “YPTK” Padang.
Mari kita lanjutkan ke pembahasan selanjutnya, dengan mencontohkannya langsung mengenai pengetahuan (knowledge) manusia yang akan dirubah menjadi Expert System (Sistem Pakar).
Jika Rian akan menyeberangi jalan dengan selamat dengan melihat lampu lalu lintas, maka apa yang harus dilakukan:
  • Jika lampu lalu lintas berwarna hijau maka Rian jalan.
  • Jika lampu lalu lintas berwarna merah maka  Rian berhenti.
Kita telah mendapatkan 2 pengetahuan yang dapat dilakukan oleh Rian, maka kita akan merubahnya menjadi Expert System (Sistem Pakar), dan 2 pengetahuan tersebut akan menjadi Rule Production.
Dan dapat dilihat pada gambar dibawah ini, yang merupakan catatan saya mengenai konsep dasar Expert System (Sistem Pakar):


Gambar 1. Konsep Dasar Artificial Intellegence (AI)

Nb: bahasa Indonesia yang awalnya pada pengetahuan rian, sengaja saya ubah menjadi bahasa inggris agar dapat lebih mudah dipahami oleh pembaca.

Saya rasa cukup sekian dari pengenalan konsep dasar ini, Semoga artikel mengenai konsep dasar dari Sistem Pendukung Keputusan atau Artificial Intellegence (AI) dapat membantu pembaca dalam mengembangkan atau pun menambah wawasan pada Ilmu Komputer.




Mari Belajar Teknologi Informasi

0 Response to "Cara Belajar Sistem Pendukung Keputusan – Part 2"

Post a Comment